More

    Daftar Pemain Bima Perkasa Jogja untuk IBL All Indonesian 2024: Nomor & Posisi

    Dari 13 pemain yang dibawa, terdapat empat wajah baru yang siap menunjukkan kemampuannya di lapangan. Mereka adalah Alfin Nur Indratama, Paul Tuhumuri, M. Habibie Isminanda, dan Yeremia.

    spot_img
    JADWAL BOLA: BRI Liga 1, EPL, La Liga, Serie A & Lainnya. Selengkapnya
    X

    Daftar Pemain Bima Perkasa Jogja. Bima Perkasa menghadapi tantangan besar di IBL All Indonesian 2024 dengan membawa 13 pemain dalam roster mereka. Dari 13 pemain yang dibawa, terdapat empat wajah baru yang siap menunjukkan kemampuannya di lapangan. Mereka adalah Alfin Nur Indratama, Paul Tuhumuri, M. Habibie Isminanda, dan Yeremia.

    Dengan tambahan rookie ini, praktis hanya sembilan pemain lama yang akan memperkuat tim. Di lini inti, Bima Perkasa masih mengandalkan pemain-pemain berpengalaman seperti Restu Dwi Purnomo, Alvin Kurniawan, Handri Satrya Santosa, dan Habib Ahmeda Annur.

    Mereka harus bersiap menghadapi kompetisi yang ketat, terutama karena tergabung di Grup B yang dihuni oleh tim-tim kuat seperti Prawira Harum Bandung, RANS Simba Bogor, dan Rajawali Medan.

    ADVERTISEMENT

    Daftar Pemain Bima Perkasa Jogja untuk IBL All Indonesian 2024

    Berikut ini adalah daftar pemain basket Bima Perkasa Jogja untuk IBL All Indonesian 2024 lengkap dengan nomor punggung dan posisi.

    No Nama Posisi
    0 Respati Ragil G
    4 Agam Subastian G
    5 Daniel Wenas SF
    7 Steven Orlando G
    8 A.A Ngurah Wisnu G
    10 Pondra Purnawan F
    11 Calvin Chrissler G
    12 Baltazar Noerisqun F
    13 M. Rizky Ari Daffa C
    14 C. Jason Winata G
    18 Brian Leonard G
    22 Raymond Shariputra F

    Keterangan: SG: Shooting Guard, PG: Point Guard, SF: Small Forward, PF: Power Forward, C: Center, G: Guard, F: Forward

    Baca Juga:  Daftar Timnas Basket Jepang Putri untuk Olimpiade Paris 2024 & Asal Klub
    ADVERTISEMENT

    Bagikan:

    WhatsApp Icon IDXSport Hadir di WhatsApp Channel Follow

    BERITA TERKAIT

    Advertisement

    REKOMENDASI

    BERITA TERBARU

    Advertisement
    banner